Jumat, 03 Februari 2012

Kowawa Pengertian Kowawa

Kowawa Pengertian Kowawa. Istilah kowawa mungkin seperti saat istilah Unyu - Unyu lagi ramai saat itu. Yang ternyata artinya imut, cute dan lucu. Namun kali ini, trend Kowawa menjadi trend baru di dunia social media per twitteran ataupun mungkin facebook nantinya. Apa itu kowawa ? Mau tahu ?


Berdasarkan penelusuran Inilah.com di Kamusgaul.com, ternyata Kowawa tidak punya arti apa-apa. Katatersebut keluar begitu saja oleh pemegang akun Twitter @riniiiii. Saat itu @riniiiii sedang di dalam mobil bersama teman-temannya, @babikbinal dan @peggybunny. Mendengar kata unik tersebut @babikbinal iseng menulis di akunnya 'Kowawa' lengkap dengan emoticon \(^o^)/


Setelah itu mereka pun menyebar Kowawa di timeline Twitter. Dilanjut lagi penyebaran semangat Kowawa oleh pemegang akun Twitter @alderina, penggiat media sosial.

Namun @babikbinal menegaskan, Kowawa adalah bentuk tulisan dari ekspresi.

Jadi, kalau menurut Anda, apa arti Kowawa itu?
Share this post
  • Share to Facebook
  • Share to Twitter
  • Share to Google+
  • Share to Stumble Upon
  • Share to Evernote
  • Share to Blogger
  • Share to Email
  • Share to Yahoo Messenger
  • More...

0 komentar:

Posting Komentar